Sabtu, Januari 17, 2026

Media Waspada

Bunda Paud Takalar resmi dikukuhkan

TAKALAR MEDIA WASPADA Bunda Paud Sulsel Naoemi Octarina mengukuhkan Bunda Paud Kabupaten Takalar Sri Astuti Thamrin resmi dikukuhkan oleh Bunda Paud Sulawesi Selatan Naoemi Octarina bertepatan dengan Rakor Bunda Paud yang berlangsung di Hotel Dalton Makassar, Selasa (30/5/2023). Pengukuhan...

Pemkab Takalar Pertahankan Opini WTP dari BPK RI

Takalar MEDIA WASPADA Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Takalar berhasil mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Pemkab Takalar Tahun Anggaran 2022 oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Hal itu terkuak pada acara Serah terima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP)...

Takalar raih Penghargaan “Perempuan Berjasa dan Berprestasi Tk. Prov. Sulsel

TAKALAR MEDIA WASPADA Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad bersama Ketua TPP. PKK Kab. Takalar Sri Astuti Thamrin Setiawan S. Si, M. Stat, Ph.D menghadiri peringatan Hari Kartini Tk. Prov. Sulsel dirangkaikan dengan Pemberian Apresiasi dan Penghargaan bagi...

Ketua Dekranasda Takalar pamerkan produk lokal dan Kenakan Busana Berbahan Khas Daerah di HUT Dekranas, Medan

TAKALAR MEDIA WASPADA Ibu Negara Iriana Joko Widodo secara resmi membuka perayaan HUT ke-45 Dekranas yang mengusung tema "Wirausaha Baru Tercipta, Perajin Berjaya" diawali dengan pemotongan tumpeng di hadapan 1400 lebih tamu undangan yang terdiri dari pengrajin UMKM se-Indonesia,...

Pj Ketua TP PKK Takalar bersama sejumlah pengurus hadiri HKG PKK ke-51 di Medan

TAKALAR MEDIA WASPADA Peringatan Hari Kesatuan Gerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (HKG PKK) Ke-51 dilaksanakan di Kota Medan, Sumatera Utara, Rabu (17/5/2023). Pj Ketua TP PKK Takalar Dr. Sri Astuti Tamrin bersama Ketua Bidang I Suwainah Hasbi, Bendahara PKK Ajmal Nensi,...

Pj Takalar buka Penyuluhan BNPT bagi Anak Sekolah Dasar

TAKALAR MEDIA WASPADA Bertempat di Lapangan Upacara Kantor Bupati Takalar, Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad, M.Dev. Plg membuka secara resmi Penyuluhan BNPT bagi Anak Sekolah Dasar yang dihadiri Direktur Pencegahan BNPT RI Prof. Dr. Irfan Idris, MA Kepala...

Takalar raih capaian imunisasi dasar lengkap tertinggi di Sulawesi Selatan

TAKALAR MEDIA WASPADA Pekan Imunisasi Dunia tahun 2023 di Sulawesi Selatan disertai dengan pemberian penghargaan bagi tiga besar kabupaten Kota yang berhasil melaksanakan imunisasi dasar lengkap. Kabupaten Takalar meraih peringkat pertama capaian imunisasi lengkap di Sulawesi Selatan sebesar 122...

Takalar Tuan Rumah MTQ Tingkat Provinsi Sulsel 2024*

TAKALAR,MEDIA WASPADA Takalar dinobatkan menjadi tuan rumah pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran tahun 2024. Keputusan ini diambil melalui forum rapat kordinasi Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) provinsi Sulsel di sela-sela pelaksanaan Seleksi Tilawatil Quran dan Hadis (STQH), Jumat 5...

Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Pj. Bupati Takalar serahkan Mobil Ambulance

TAKALAR MEDIA WASPADA Dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan di desa, Pj. Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad, M. Dev. Plg menyerahkan mobil Ambulance untuk masyarakat Desa Bontokassi di Kantor Desa Bontokassi Kec. Galesong Selatan Kab. Takalar, Kamis 4 Mei 2023....

Benahi Manajemen Birokrasi, Pj Bupati Takalar Libatkan KemenPAN-RB

KemenPAN-RB Bakal Bantu Pj Bupati Takalar Benahi Manajemen ASN Pemkab TAKALAR, Pasca menjabat sekira empat bulan, Pejabat (Pj) Bupati Takalar Dr Setiawan Aswad mulai memahami peta persoalan yang harus dibenahi di Butta Panrannuangku. Salah satu fokus Dr Setiawan adalah pembenahan tata...

About Me

810 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

UPT SPF SMPN 24 MAKASSAR DI TINGGALKAN BEBAN MASALAH DENGAN ADANYA SISWA YANG TIDAK TERDAFTAR DI DAPODIK ORANG TUA RESAH

  MAKASSAR MEDIA WASPADA DIDUGA Kepala sekolah SMPN 24 Makassar Ashar kadir S.pd. M.pd Menghadapi Tantangan berat terkait siswa sebanyak...
- Advertisement -spot_img